SUMUT

Pemkab Labuhanbatu Siapkan 23.000 Paket Sembako untuk Dibagikan ke Warga

Pemberian sembako untuk warga Labuhanbatu

LABUHANBATU, SUMUT, BN-Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu sudah menyediakan 23,000 paket sembako untuk di berikan kepada seluruh masyarakat labuhanbatu yang membutuhkan paska mewabahnya Covid-19 Virus Corona yang sudah membuat masyarakat menjadi resah.

Paket sembako yang akan dibagi pemerintah kepada masyarakat kurang mampu untuk meringankan beban yang di alami masyarakat dalam menghadapi Covid-19 Virus Corona yang sudah mewabah kedaerah-daerah termasuk ke Sumatra Utara.

Untuk mengantisipasi Virus tersebut pemerintah kabupaten Labuhanbatu melauli Bupati H Andi Suhaimi Dalimunthe ST MT menghimbau kepada masyarakat untuk Berdiam diri di Rumah dan tidak melakukan aktivitas seperti biasanya.

Himbauan Bupati Labuhanbatu tentang Covid ā€“ 19 Virus Corona dapat menular apabila bersentuhan dengan seseorang sudah terjangkit, dengan cara bersentuhan satu sama yang lain dan gejala yang di timbulkan Virus corona menurut Para Medis di mulai dengan pilek, batuk serta tenggorokan terasa sakit juga suhu badan tinggi.

Dengan adanya Virus ini membuat masyarakat menjadi resah sehingga berimbas dengan ekonomi apalagi masyarakat yang beraktivitas setiap hari sehingga pemerintah kabupaten labuhanbatu melalui Rapat Frokopinda akan memberi bantuan kepada masyarakat Kurang mampu sekitar 23,000 Orang di kabupaten Labuhanbatu mulai dari kecamatan sampai dengan dusun akan mendapat Bantuan dari pemerintah.

Bupati Labuhanbatu H Andi Suhaimi Dalimunthe saat di temui di ruang kerjanya Jumat (17/4) mengatakan mari kita berdoa agar Virus ini cepat berlalu dan dapat melakukan aktivitas seperti biasanya juga mengenai bantuan dari pemerintah kami akan berusahan mudah-mudahan sebelum bulan ramadhan sudah kita bagikan,ā€ ucap Andi. (M.SUKMA)

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button