KALTENGMURUNG RAYA

Rapat Paripurna DPRD Mura Setujui 4 Buah Raperda 

Pimpinan DPRD Mura bersama bupati Mura Perdie menandatangani hasil sidang paripurna. (Foto: Efendi BN.com)

MURUNG RAYA, BIDIKNASIONAL.com – Dewan Perwakilan Rakyat  Kab.Murung Raya,  agenda Kegiatan  Rapat Paripurna ke 1 Masa Sidang III Tahun 2023,Dalam Rangka Persetujuan Bersama Terhadap 4 Buah Rancangan Peraturan Daerah dan Penyerahan Materi tentang Rancangan Peraturan Daerah Tentang APBD Perubahan Anggaran 2023 Paripurna Ke 1 Masa Sidang III DPRD Kab. Murung Raya. 

Hadir dalam sidang paripurna Bupati Mura, Ketua DPRD, Waket I, Waket II DPRD Mura, Dandim, Kapolres, Kajari dan Sejumlah Kadis,  Badan dan Forum Sekretariat Daerah Kab.Mura.  Rapat Paripurna ke 1 Masa Sidang III di Pimpin langsung oleh Dr.Doni,S.IP, Msi Ketua DPRD Mura dengan didahului Pandangan Umum dari berbagai Fraksi di Ruang Rapat  DPRD,  Selasa (5/ September/2023).

Bupati Mura dalam sambutannya menyampaikan, terhadap Rancangan Perda tersebut sekaligus penandatanganan persetujuan 4 buah Rancangan Perda SK Persetujuan,  dibaca langsung oleh Sekretaris Dewan  Andrie Jaya,  sebelum di tanda tangani oleh Ketua DPRD, Waket-1,  Waket II DPRD.  

Maka dari itu, kata Bupati Perdei, ia menitipkan agar  PJ. Bupati Mura akan datang  melanjutkan program pembangunan yang telah berjalan demi kelanjutan pembangunan Kab. Mura  Emas tahun 2030,  akan datang.

Laporan: Efendi

Editor: Budi Santoso

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button