PINRANGSULSEL

Pemkab Pinrang Raih Penghargaan Zona Hijau Publik dari Ombudsman RI Perwakilan Provinsi Sulawesi Selatan

Apresiasi tersebut disampaikan langsung Kepala Asistenan Pemeriksaan Laporan Dr.Aswiwin SH.MH saat berkunjung di kantor Inspektorat Pemkab Pinrang, Selasa (21/11/2023)/ dok: ist

PINRANG, BIDIKNASIONAL.com – Dari Empat Kabupaten /Kota Yang Mendapat Predikat Kualitas Tinggi Atau Zona Hijau Pada Survei Kepatuhan Ombudsman Perwakilan SulSel, Inspektorat Pemkab Pinrang raih zona hijau publik. Apresiasi diberikan Ombusman RI perwakilan provinsi Sulawesi Selatan.

Melalui Kepala Keasistenan pemeriksaan laporan Dr.Aswiwin, SH.HH.
Apresiasi tersebut disampaikan langsung Kepala Asistenan Pemeriksaan Laporan Dr.Aswiwin SH.MH saat berkunjung di kantor Inspektorat Pemkab Pinrang, Selasa (21/11/2023).

Pada kesempatan itu, Kepala Keasistenan pemeriksaan Laporan Ombusman SulSel hanya terdapat 4 Kabupaten / kota yaitu makassar, Pinrang ,Soppeng, dan Gowa yang mendapat predikat kualitas tinggi atau zona hijau berdasar pada Zurpei kepatuhan Ombusdman Perwakilan Provinsi Sulawesi Selatan dan survei Kepatuhan Standar pelayanan Publik.

” Kami mengapresiasi Capaian yang di peroleh oleh Pemkab Pinrang Pinrang, karena masuk Kesona hijau meskipun belum tertinggi.Tapi kita berharap penyampaian ini menjadi motivasi untuk terus meningkatkan kualitas standar pelayanan publik,” tutupnya.

Laporan: Sabir

Editor: Budi Santoso

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button