JAKARTA

Penyebab Kebakaran Kemayoran Belum Terungkap

Kebakaran di kebon kosong kemayoran (Foto: ist)

JAKARTA, BIDIKNASIONAL.com – Jumat 24 Januari 2025, Kebakaran yang terjadi di kebon kosong kemayoran belum bisa dipastikan penyebabnya.

Dikatakan Plt Gulkramat DKI Jakarta Satria Gunawan, entah disengaja dibakar atau penyebab korsleting Listrik masih dalam penyelidikan team Forensik Mabes Polri.

Hingga saat ini team Forensik Mabes Polri masih mengungkap terjadinya kebakaran di kebon kosong kemayoran jakarta pusat.

Diketahui, hingga saat ini para korban ditampung di Polres Jakarta Pusat. Dibuka Dapur umum dari Polres dan Polda Metro Jaya saling membantu menyediakan Makanan dan bahan kebutuhan lain nya.

Laporan: Ayom

Editor: Budi Santoso

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button