Proyek pembangunan jembatan di desa Dawuhan kecamatan Kademangan (dok.foto: Sastro BN.com)
BLITAR, BIDIKNASIONAL.com – Proyek pembangunan jembatan yang terletak di desa Dawuhan kecamatan Kademangan dipastikan tidak akan molor dan selesai tepat waktu.
Direktur Pelaksana proyek Supriyono kepada wartawan beberapa waktu yang lalu mengatakan bahwa dari progres yang telah dilakukan sekarang tinggal 20 persen yang belum dikerjakan.” Dari sekian yang sudah dikerjakan yang paling berat pengerjaannya adalah anggukan,” ujarnya.
Bahkan untuk mempercepat pelaksanaan pengerjaan pihaknya mendatangkan peralatan dari PT Wika untuk memobilisasi pemasangan girder.
Percepatan penyelesaian jembatan ini juga dipastikan oleh Anggota Candra selalu konsultan Pengawas Adichandra ciptaan Engineriing.
“Sambil menunggu pemasangan girder kita nanti bisa mengejar progres pemasangan batu, penambahan tenaga serta material agar pembangunan tidak putus,” Kata Anggit.
Sementara proyek tersebut sudah harus selesai pada 22 Desember lalu namun pihak kontraktor minta perpanjangan hingga 10 februari.
Disisi lain sehubungan dengan lokasi yang pengerjaannya agak sulit menurut ivong Bertianto panitia pelaksana memberi ijin hingga 10 februari 2024 agar pengerjaan cepat diselesaikan.
Sementara itu proyek senilai 7 miliar tresebut menurut kepala pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) kabupaten Ivong Bertiyanto pihak juga agar jembatan segera selesai karena waktu yang diberikan juga ada batasan waktu. “Jika nantinya jembatan tidak selesai tepat maka kontraktor akan kena denda” Kata Ivong.
Laporan: Sastro
Editor: Budi Santoso