ACEHSINGKIL

Balai Pengajian ‘Ilman Nafi’an Adakan Isra’ Mi’raj 1444 H/2022 M

Balai pengajian ‘ilman nafi’an Desa Kampung Baru Kecamatan Singkil Utara mengadakan Isra’ Mi’raj 1444 H/2023 M (Foto: Roni.S)

SINGKIL, BIDIKNASIONAL.com – Balai pengajian ‘ilman nafi’an Desa Kampung Baru Kecamatan Singkil Utara, pendiri balai pengajian ‘ilman nafi’an Ustadz. Sabaruddin (1/3-2023) mengadakan isra’ mi’raj 1444 H/2023 M.

“Saya ucapkan terima kasih kepada panitia pelaksana atas terlaksananya acara yang berjalan sukses dan tertib,” tuturnya.

Disampaikan, rangkaian acara isra’ mi’raj, juga diadakan delapan macam lomba yaitu hafalan rukun iman, islam dan agama. Hafalan nama nama nabi, sahabat nabi dan malaikat, hafalan tanda tanda syarat dan membinasakan islam, rukun, menghilangkan pahala dan membatalkan puasa, sifat 20 beserta lawannya dan artinya, baca kitab, praktek shalat subuh dan shalat jenazah.

“Hadir sebagai penceramah, Ustadz.Junaidi,” pungkas Sabaruddin.

Laporan: Roni.S

Editor: Budi Santoso

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button